
JAKARTA: Lupakan sejenak banyak hal, apakah itu silang-sengketa korupsi Wisma Atlet dengan titik sentral politisi jelita Angelina Sondakh yang makin ruwet juntrungannya, wacana kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), ujian nasional yang diwarnai banyak drama, hingga kemacetan parah yang sulit sekali diretas pemerintah.